Bukti Akreditasi SMK Instrumen Nomor 15 Standar Proses

June 14, 2019
Blog Akreditasi Sekolah/ Madrasah - Berikut ini bagikan dan uraikan mengenai Bukti Akreditasi SMK Instrumen Nomor 15 Standar Proses dalam Format DOCS, XLS dan PDF.

Bukti Akreditasi SMK Instrumen Nomor 15 Standar Proses
Download Bukti Akreditasi SMK Instrumen Nomor 15 Standar Proses

Bukti Akreditasi SMK Instrumen Nomor 15 Standar Proses

Berikut ini kami akan mencoba menjabarkan dan membagikan Bukti Fisik Akreditasi SMK Sederajat untuk Instrumen Nomor 15 Standar Proses, supaya adanya pencerahan untuk dokumen yang harus disediakan Panitia Akreditasi terutama Pemegang Standar Isi supaya mendapatkan nilai yang maksimal dengan Bobot Butir Soal 4. Silahkan disimak !!
  1. Pengelolaan kelas yang baik:Guru menyesuaikan pengaturan tempat duduk siswa sesuai dengantujuan dan karakteristik proses pembelajaran.
  2. Volume dan intonasi suara guru harus dapat didengar dengan baik oleh siswa.
  3. Guru menyesuaikan materi pelajaran dengan kecepatan dan kemampuan belajar siswa.
  4. Guru menciptakan ketertiban, kedisiplinan, kenyamanan, dan keselamatan dalam menyelenggarakan proses pembelajaran.
  5. Guru mendorong dan menghargai siswa untuk bertanya dan mengemukakan pendapat.
  6. Guru memulai dan mengakhiri proses pembelajaran sesuai dengan waktu yang dijadwalkan.
Dibuktikan dengan:
  1. Mengamati proses pembelajaran di 1-2 kelas, yang dipilih oleh asesor dengan memerhatikan keterlaksanaan enam hal di atas.
  2. Melihat rekap hasil supervisi kelas oleh kepala sekolah.

 Download Bukti Akreditasi SMK Instrumen Nomor 15 Standar Proses

Adapun disini kami bagikan beberapa contoh Administrasinya yang mungkin bisa berguna dalam melengkapi kekurangan bukti fisik akreditasi sekolah/ madrasah jenjang SMK yang bisa didapatkan melalui link yang sudah kami siapkan dibawah ini ;

Program Kerja Supervisi SMK KLIK DISINI

Instrumen Supervisi Akademik Kurikulum 2013 KLIK DISNI 

Format Supervisi Kegiatan Belajar Siswa KLIK DISINI

Demikianlah kiranya yang bisa kami sampaikan dan bagikan Bukti Akreditasi SMK Instrumen Nomor 15 Standar Proses, semoga bermanfaat.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »