Belajar - Ip DNS Resolver umum yang bisa kita gunakan | Anibar Studio

May 23, 2019


Anibar Studio - DNS resolver adalah client side dari Domain Name System yang melakukan query dan menjadi inisiator translasi nama domain ke IP address. DNS resolver merupakan bagian dari sistem yang memudahkan anda untuk melakukan browsing dengan menggunakan nama-nama domain dan bukan lagi menggunakan IP address.

Kalau Anibar Studio seimpulkan DNS Resolver adalah server yang sudah dipergunakan untuk mentranslet dari nama domain ke ip address, sehingga kita hanya mengetikan google.com, detik.com, facebook.com pada search browser anda

Dikesempatan kali ini Anibar Studio akan membagikan IP DNS Resolver yang dimiliki oleh provaider-provaider besar di indonesia.

DNS Resolv Biznet
203.142.82.222
203.142.84.222

DNS Resolv Google
8.8.8.8
8.8.4.4

DNS Resolv Hypernet
114.129.22.33
114.129.23.33

DNS Resolv Remala Abadi
202.182.48.18
202.182.48.19

DNS Resolv Nawala
180.131.144.144
180.131.145.145

DNS Resolv Cloudflare
1.1.1.1
1.0.0.1

Terimakasih semoga bisa membantu bagi anda yang sedang belajar jaringan internet seperti saya.

NB: Sebelum menggunakan salahsatu DNS Resolver di atas silahkan cek terlebih dahulu, apakah aktif atau tidak dengan cara ping ke ip tersebut, contoh


Silahkan baca : Wajib dicoba DNS Resolver tercepat dari Cloudflare

Mungkin hanya itu yang bisa sampaikan
yang salah itu dari saya, mohon bantu memperbaikinya, dan yang benar adalah kebenaran Tuhan.
Semoga bermanfaat.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »