Sejumlah Narapidana AS Ajukan Permohonan Penahanan Rumah

April 18, 2020
[ad_1]




Lima dari enam narapidana di penjara Louisiana mengajukan tuntutan hukum pada Jawatan Penjara Amerika supaya diperbolehkan untuk ditahan di rumah. Sejumlah masalah kesehatan membuat mereka sangat rentan tertular virus corona.


Salah seorang dari mereka adalah Brandon Livas, 35 tahun. Ia menderita diabetes dan penyakit pankreas akut. Satunya lagi, Joseph Buswell, 51 tahun, menderita sakit asma, darah tinggi dan tidak bisa tidur.


Keenam narapidana itu dua minggu lalu meminta hakim federal di Louisiana untuk memerintahkan supaya mereka dikenai tahanan rumah selama adanya pandemi. Namun sampai kini mereka masih berada di penjara Oakdale, dimana tujuh napi lainnya telah meninggal karena virus corona dalam beberapa minggu terakhir.


Hidup dalam penjara yang kotor dan sesak, serta adanya kematian karena virus itu memicu para narapidana tersebut minta bantuan supaya dikenai tahanan rumah. [ii/pp]






[ad_2]





SalinanKode AMP


Source link





SalinanKode AMP

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »